Assalamu'alaikum gaes, kali ini saya akan membagikan tentang sedikit pengetahuan yg saya miliki tentang CARA PARTISI (MEMBAGI) HARDISK WINDOWS 7
oke langsung simak ......
CARA PARTISI (MEMBAGI) HARDISK WINDOWS 7
Windows 7
memang mempunyai fitur untuk membuat partisi hardisk tanpa perlu
menginstall software tambahan seperti partion magic dsb. Membuat partisi di
Windows 7 juga bisa menggunakan VHD, tetapi kali ini saya akan share yang lain
tentang mempartisi hardisk tetapi tidak jauh berbeda. dan ini tanpa menggunakan
software apapun.
Nah.. jika sobat sekalian ingin membuat partisi hardisk di Windows 7, bisa
mengikuti langkah-langkah berikut :
1. Klik Menu Start lalu klik kanan
pada Computer dan Manage